Friday, May 25, 2012

Hasil Indonesian Idol 25 Mei 2012 Spektakuler Show 7

Hasil Indonesian Idol 25 Mei 2012 Spektakuler Show 7
Hasil Indonesian Idol 25 Mei 2012 Spektakuler Show 7 - Indonesian Idol 25 Mei 2012 tadi malam adalah benar - benar sangat menyedot perhatian pemirsa televisi tanah air. Semua ingin Menyaksikan ajang pencarian bakat yang setara dengan American Idol, Asian Idol, Malaysian Idol dan idol - idol lain dari seluruh penjuru dunia.

Dalam Indonesian Idol Spektakuler Show 7 kali ini adalah kehadiran dewan juri tamu dari pemenang Malaysian Idol Jaclyn Victor mendampingi Ahmad Dhani dan Anang Hermansyah, sehingga membuat terlihat istimewa dari sebelum - sebelumnya. Sedangkan Agnes Monica masih belum bisa hadir  sejak minggu kemarin karena kesibukan yang sangat padat di luar negeri.

Sementara untuk para kontestan Indonesian Idol 2012 dalam spektakuler show tadi malam semua menunjukkan performa yang terbaiknya, sehingga tak segan - segan para dewan juri melontarkan kalimat - kalimat pujian untuk mereka. Bahkan ada kontestan Idol yang mendapat pujian bertubi - tubi dari juri cantik asal negeri jiran tersebut.
Rosa Indonesian Idol 2012
Rosa Indonesian Idol 2012
Indonesian Idol 25 Mei 2012 Spektakuler Show 7
YODA
I want to break free - Queen
Kangen - Dewa

SEAN
Don't stop me now - Queen
Keabadian - Reza

REGINA
Set fire to the rain - Adele
Cinta mati 1 mix 3 - Virgin

FEBRI
Time is running but - Muse
Kamu - kamulah surgaku - The rock

DION
Aku cinta kau dan dia - Dewa
Rahasia perempuan - Ari Lasso

ROSA
Pupus - Dewa
Sakitnya minta ampun - Dewi Dewi Ft Mulan Jamellah

Video Rosa Idol Pupus - Dewa Youtube download


Indonesian Idol 25 Mei 2012 tadi malam yang mendapat 2 voting terendah adalah Rosa dan Yoda. Kedua kontestan ini sama - sama mempunyai kualitas performa yang bagus. Namun voting berkata lain, walaupun Yoda ada sedikit kritikan yang kurang bagus dari dewan juri tentang penampilannya, tetapi dari segi voting mengalahkan Rosa.

Jadi . . . .

Yang tereliminasi Indonesian Idol 25 Mei 2012 adalah ROSA IDOL

Hasil Indonesian Idol Spektakuler Show 5
Hasil Indonesian Idol Spektakuler Show 6

Itulah sedikit info tentang hasil Indonesian Idol 25 Mei 2012 Spektakuler show 7 spesial buat sahabat setia zona aneh yang tadi malam tidak sempat nonton langsung atau melihat dilayar kaca. Kepada Rosa Idol, walaupun tereliminasi harus tetap semangat, jangan menyerah, mudah - mudahan ini adalah awal dari kesuksesan anda di dunia entertainment Indonesia.

Jangan lupa untuk menyaksikan Indonesian Idol 1 Juni 2012 Spektakuler Show 8 yang akan disiarkan secara langsung oleh RCTI Streaming TV Online Indonesia paling Oke pekan depan.

sumber:internet

No comments:

Post a Comment